Honda PCX Baru! Bermesin Lebih Besar Desainnya Modern Banget Saingan Yamaha NMAX Nih

M Aziz Atthoriq - Selasa, 13 Oktober 2020 | 11:10
Honda PCX baru! Bermesin lebih besar desainya modern banget saingan Yamaha NMAX nih.
Greatbiker.com
Honda PCX baru! Bermesin lebih besar desainya modern banget saingan Yamaha NMAX nih.

Baca Juga:Desain Mirip Honda PCX 150 Fiturnya Lebih Komplit, Motor Matic Bongsor Ini Siap Saingi Yamaha NMAX

Selain itu,Honda PCXterbaru agaknya bakal hadir dengan panel instrumen baru yang bisa terhubung dengan smartphone.

Teknologi sejenis sebenarnya telah lebih dulu muncul diYamaha NMAX

Namun, seiring meningkatnya mobilitas pengguna motor, penyematan teknologi tersebut menjadi sangat perlu.

Sayangnya, hingga kini belum ada bocoran apa pun mengenai tampilannya.

Baca Juga:Dijual Murah Honda PCX 150 Baru Diskon Rp 11 Juta Karena Cashback Masih Berlaku Ketahui Tipenya

Akan tetapi, berdasarkan selentingan kabar yang beredar, garis desainnya masih mempertahankan versi lama.

Kalau pun ada penyempurnaan, kemungkinan hanya terdapat di bagian lampu.

Diketahui, PCX versi kencang seharusnya meluncur pada bulan Juni atau Juli tahun ini.

Namun, karena pandemi corona, rencana tersebut harus berulang kali mengalami pengunduran.

Source : Greatbiker.com
Editor : Aong


TERPOPULER