Sering-sering Cek Saldo ATM, Ini 4 Bantuan yang Masih Cair Bulan November 2020, Uang Rp 600 Ribu dan Rp 2,4 Juta Ditransfer

Ahmad Ridho - Senin, 9 November 2020 | 17:05 WIB
Tribunnews.com
Asyik nih 4 bantuan yang masih cair bulan November 2020, buruan cek saldo ATM bro.

Baca Juga: Pemilik SIM C Senang Banget Dapat Bantuan Uang Tunai Rp 900 Ribu Tiap Bulan, Beneran atau Hoax Nih?

Bantuan apa saja?

Berikut adalah sejumlah bantuan yang masih dicairkan pada bulan ini:

1. Subsidi listrik PLN

PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) memberikan bantuan listrik gratis dan diskon sebesar 50 persen kepada masyarakat.

Baca Juga: Segera Cek Saldo ATM Bro, BLT atau Bantuan Pemerintah Rp 1,2 Juta Mulai Cair Untuk 12,7 Juta Rekening Penerima, Cicilan Motor Makin Aman

Menurut Manajer Komunikasi PLN UID Jakarta Raya, Dita Artsana, bantuan listrik gratis dan subsidi listrik ini diperpanjang hingga Desember 2020.

"Pemerintah memperpanjang stimulur keringanan tagihan lsitrik hingga Desember 2020," ujar Dita seperti dikutip Kompas.com, 1 Oktober 2020.

Untuk memperoleh token listrik gratis dari PLN maupun subsidi 50 persen, masyarakat dapat melakukannya melalui situs resmi PLN di www.pln.co.id maupun aplikasi berbagi pesan Whatsapp.

Adapun cara mendapatkannya, selengkapnya dapat disimak melalui link Cara Mendapatkan Token Listrik Gratis PLN November 2020.

Source : Kompas.com
Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular