Kenalin Nih Pesaing Piaggio, Bertenaga Listrik Meluncur Tahun 2021

Erwan Hartawan - Senin, 7 Desember 2020 | 17:00 WIB
indianautosblog.com
Ola Motor Listrik Pesaing Vespa

MOTOR Plus-Online.com - Kenalin nih pesaing dari Piaggio Vespa.

Menariknya motor ini bakal pakai tenaga listrik loh.

Yap namanya Ola Electric.

Pabrikan asal India ini berencana memperkenalkan motor matic listrik pertamanya.

Baca Juga: Update Harga Vespa Matic Desember 2020, Vespa Sprint 150 i-get ABS Cuma Segini

Baca Juga: Tengok Nih, Vespa GTS 300 HPE Super Tech 2021 Bakal Meluncur, Fitur Canggih Harga Bikin Penasaran

Rencanya motor listrik tersebut bakal di rilis paling cepat pada Febriaru 2021.

Diketahui Ola Electric, unit EV dari perusahaan ride-sharing Ola Cabs, telah mengakuisisi skuter listrik OEM Etergo yang berbasis di Belanda.

Nah sejak saat ini, perusahaan ini gencar memproduksi motor listrik.

Alasannya mereka mau membuat motor yang efisien dan bersih dari polusi perkotaan.

Baca Juga: Langgar Protokol Kesehatan, Ajang Indonesian Scooter Festival 2020 Dihentikan Paksa

Mengutip dari indianautosblog.com, harga motor ini berkirsar di angka 95000 lakh.

Atau jika dikonversikan berkisar Rp 18 Jutaan.

Sayangnya belum ada detil khusus tentang fitur motor ini.

Tapi secara desain motor ini mirip Piaggio Vespa.

Baca Juga: Sedih! Motor Mogok Gara-gara Oli Bekas, Bapak Pemilik Vespa Tua Dapat Kejutan dari Mabscoot

Dimana punya bagian belakang yang gendut dan ukuran roda yang gak besar.

Eits buat yang penasaran tungguin terus ya soal motor ini di MotorPlus-Online.com

Source : Indianautosblog.com
Penulis : Erwan Hartawan
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular