MOTOR Plus-online.com - Wow, biaya motor listrik lebih murah ketimbang motor bensin.
Buat kaum mending-mending, motor listrik cocok banget buat dibawa pulang.
Apalagi pakai motor listrik, brother sudah mendukung program ramah lingkungan.
Gak cuma itu, rupanya biaya motor listrik lebih efisien daripada motor bensin.
Baca Juga: Resmi Meluncur Motor Listrik United T-1800, Lihat Kuy Video Detailnya
Baca Juga: Wow Motor Listrik United Cuma Rp 27 Juta, Bisa Keluar Suara Motor Balap, Ini Kecanggihan Lainnya
Seperti yang disampaikan Dep. Electric Engineering Universitas Pelita Harapan (UPH), Dr. Henri P. Uranus.
"Ada beberapa parameter yang bisa dijadikan acuan antara motor listrik dan motor bensin," jelasnya saat Electric Vehicle Indonesia Webinar 2020, Rabu (16/12/2020).
"Data ini merupakan perbandingan motor listrik Viar Q1 dengan motor bensin," lanjutnya.
Lebih jelas lagi, ada 3 parameter keuntungan dari pemakaian motor listrik.
Baca Juga: KYMCO Bikin Motor Sport Garang dan Futuristik, Diproduksi dari Eropa
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR