Lokasi SIM Keliling Akhir Tahun 2020, Buka Cuma Sampai Jam Segini

Erwan Hartawan - Kamis, 31 Desember 2020 | 07:28
Lokasi SIM Keliling akhir tahun 2020
Wartakotalive.com
Lokasi SIM Keliling akhir tahun 2020

MOTOR Plus-Online.com - Lokasi SIM keliling akhir tahun 2020.

Buat bikers yang SIM-nya akan habis hari ini buruan perpanjang.

Apalagi di akhir tahun SIM keliling bukanya sebentar banget hingga pukul 10:00 WIB.

Layanan SIM keliling di Jakarta tetap digelar Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya hari Minggu 31 Desember 2020, mulai dari pukul 08:00 WIB.

Baca Juga: Bener Gak Sih Smart SIM Bisa Berfungsi Sebagai Kartu Pembayaran Elektronik?

Baca Juga: Mau Perpanjang SIM Jangan Sampai Ketipu, Biaya Resminya Cuma Segini

Layanan SIM keliling 31 Desember 2020 beroperasi tersebar di 5 wilayah DKI Jakarta.

Enak banget kan kalo bikers bisa pilih salah satu gerai SIM keliling yang lebih dekat.

Layanan SIM keliling digelar Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya.

Source : Twitter
Editor : Joni Lono Mulia

TERPOPULER