Jelang MotoGP 2021, Valentino Rossi Berseragam Baru Sambil Bilang Gini

Galih Setiadi - Jumat, 1 Januari 2021 | 19:15 WIB
Instagram.com/sepangracingteam
MotoGP 2021 sebentar lagi, Valentino Rossi pakai seragam baru sambil bilang sesuatu.

MOTOR Plus-online.com - Menjelang MotoGP 2021, Valentino Rossi pakai seragam Petronas Yamaha SRT sambil ngomong sesuatu.

Menurut kalender terbaru, MotoGP 2021 sendiri dimulai pada 28 Maret 2021.

Beberapa pembalap MotoGP pun ada yang pindah dan masih setia di tim lamanya.

Seperti Valentino Rossi, yang resmi pindah ke Petornas Yamaha SRT.

Baca Juga: Marc Marquez Bakar Kertas, Valentino Rossi Malah Lakukan Ini Rayakan Tahun Baru

Baca Juga: Murid Valentino Rossi Janji Akan Kalahkan Gurunya Di MotoGP 2021

Beberapa waktu ini, nama Valentino Rossi sering disorot dengan beberapa hal.

Mulai dari dirinya yang sempat terjangkit virus corona pada Kamis (15/10/2020).

Selain itu kepindahannya ke tim satelit Yamaha yang ramai diperbincangkan.

Buat mengawali awal tahun lebih baik, The Doctor juga ucapkan tahun baru.

Baca Juga: Waduh, Mantan Pembalap MotoGP Bilang Rossi Sulit Juara, Kok Bisa?

Seperti video ucapan tahun baru Valentino Rossi yang diunggah akun Instagran Petronas Yamaha SRT, @sepangracingteam.

"Selamat tahun baru semuanya," buka Valentino Rossi di video tersebut.

Sambil ucapin tahun baru, Valentino Rossi juga ungkapin rasa senangnya bergabung di tim baru.

"Saya merasa senang bergabung dengan Petronas Yamaha Sepang Racing Team di 2021," lanjutnya.

Baca Juga: Ayah Jorge Lorenzo Remehkan Valentino Rossi Saat Setim Dengan Anaknya

Memakai seragam Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi juga mengumumkan keinginannya berusaha bareng tim barunya.

"Saya sudah menandatangani selama dua tahun, saya penasaran dengan apa yang bisa kami lakukan bersama," bilang Rossi.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by PETRONAS SRT (@sepangracingteam)

Source : instagram.com
Penulis : Galih Setiadi
Editor : Indra GT


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular