MOTOR Plus-Online.com - Jadwal Samsat dan SIM Keliling besok, Selasa 5 Januari 2021.
Buat bikers yang mau perpanjang SIM mapun STNK bisa catat nih lokasinya.
Sekarang gak perlu jauh-jauh ke Samsat atau ke Satpas.
Bikers bisa manfaatin Samsat dan SIM Keliling loh.
Baca Juga: Asyik Bikin SIM Gak Perlu Sesuai Alamat di KTP, Begini Persyaratannya
Baca Juga: Jangan Salah, Masa Berlaku SIM Gak Lagi Mengikuti Tanggal Lahir
Perpanjangan SIM pada layanan mobil SIM keliling hanya untuk SIM A biasa dan SIM C berlangsung dari pukul 08:00-14:00 WIB.
Nah, jika brother akan mengurus perpanjangan SIM atau STNK (di Samsat Keliling), siapin alat tulis sendiri untuk memperlancar saat mengisi data.
TMC Polda Metro Jaya pada Selasa 5 Januari 2021 menyebutkan, layanan mobil SIM keliling kali ini tersebar di 5 wilayah, di antaranya;
Jakarta Timur: Mall Grand Cakung
Jakarta Utara: Lippo Plaza Kramat Jati (Jaktim)
Jakarta Selatan: Kampus Trilogi Kalibata
Jakarta Barat: Mall Citraland Grogol
Jakarta Pusat: ITC Cempaka Mas
Baca Juga: Mulai Hari Ini Perpanjang dan Buat SIM Wajib Psikotes, Segini Biayanya
Selain itu berikut ini Lokasi Pelayanan STNK Keliling Selasa 5 Januari 2021:
1. Samsat Keliling Jakpus: Halaman Parkir Samsat Jakpus
2. Samsat Keliling Jakbar: Tidak ada layanan
3. Samsat Keliling Jaktim: Halaman Parkir Samsat Jaktim
4. Samsat Keliling Jakut: Samling Halaman Samsat Jakut
5. Samsat Keliling Jaksel: Samling Halaman Samsat Jaksel
6. Samsat Keliling Kota Tangerang: Halaman Parkir Samsat Kota Tangerang dan Palem Semi Karawaci Tangerang
7. Samsat Keliling Ciledug: Halaman Parkir Samsat Ciledug dan Kantor Kecamatan Pinang Cipondoh Ciledug.
8. Samsat Keliling Serpong: Halaman Parkir Samsat Serpong dan Intermark BSD Jl Lingkar Timur BSD, Rawamekar Jaya dan ITC BSD Serpong
9. Samsat Keliling Ciputat: Halaman Parkir Samsat Ciputat
10. Samsat Keliling Kelapa Dua: Halaman Parkir Samsat Kelapa Dua, Pasar Cisauk Wonderland Kelapa Dua dan Pasar Modern Karawaci Kepala Dua
Baca Juga: Presiden Jokowi Gratiskan Pembuatan SIM Buat Pelajar dan Mahasiswa
11. Samsat Keliling Kota Bekasi: Halaman Parkir Samsat Kota Bekasi
12. Samsat Keliling Kabupaten Bekasi: Halaman Parkir Samsat Kab Bekasi
13. Samsat Keliling Kota Depok: Halaman Parkir Samsat Kota Depok, Kelurahan Kalimulya Cilodong dan Kelurahan Tapos
14. Samsat Keliling Cinere: Halaman Parkir Samsat Cinere
Penulis | : | Erwan Hartawan |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR