Bantuan Pemerintah Rp 3,55 Juta Syaratnya Punya e-mail dan Nomor KTP

Aong - Sabtu, 16 Januari 2021 | 12:00 WIB
Kompas.com
Ilustrasi uang bantuan pemerintah

MOTOR Plus-online.com - Bantuan pemerintah terus diberikan kepada warga sebagai antisipasi agar ekonomi nasional terus bangkit.

Bantuan pemerintah Rp 3,55 juta syaratnya punya email dan nomor KTP dan daftar lewat link yang diberikan depnaker.

Untuk mendapatkan bantuan pemerintah Rp 3,55 juta syaratnya mulai berumur 18 tahun.

Juga untuk mendapatkan bantuan pemerintah atau BLT Rp 3,55 juta tidak sedang kuliah dan tidak sedang sekolah.

Baca Juga: Siapkan KTP dan Alat Tulis Bisa Dapat Bantuan Rp 3,55 Juta, Cocok Buat Buka Bengkel

Baca Juga: Mau Bantuan Pemerintah Rp 3,55 Juta Cuma Isi Data Diri dan Nomor KTP dari HP

Caranya ikut program Kartu Prakerja Gelombang 12 yang akan dibuka pada 2021 ini.

Manajemen Pelaksana Program (PMO) Kartu Prakerja akan melanjutkan program Kartu Prakerja pada 2021.

Head of Communication PMO Kartu Prakerja, Louisa Tuhatu, mengatakan bagi yang sudah mendaftar di tahun 2020 tidak bisa mendaftar kembali.

"Betul sekali, program Kartu Prakerja akan berlanjut di 2021 dengan pembukaan gelombang 12," ujarnya, dikutip dari Kompas.com, Sabtu (2/1/2021).

Penulis : Aong
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular