PPKM Jawa-Bali Diperketat, Perpanjang STNK Lewat Online Aja Yuk

Erwan Hartawan - Senin, 8 Februari 2021 | 11:20 WIB
Bapenda DKI Jakarta
Ilustrasi Samsat. PPKM Jawa-Bali bisa bayar pajak kendaraan lewat online

MOTOR Plus-Online.com - Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) mulai diperketat.

Mulai Selasa (9/2/2020) PPKM akan berlaku dalam skala mikro.

Tentunya PPKM ini masih berlaku untuk wilayah Jawa dan Bali.

Sebagai informasi, PPKM mikro dilakukan pemantauan hingga tingkat RT.

Baca Juga: PPKM Skala Mikro Berlaku 9 Februari, Bikers Simak Penjelasannya

Baca Juga: Gampang, Begini Cara Gampang Menghitung Denda Pajak Motor Telat Bayar

Nantinya Ketua RT berhak mengajukan pertimbangan kriteria pengendalian hingga tingkat RT.

Tentu PPKM ini diharapkan bisa menekan angka positif covid-19 yang juga belum terkendali.

Nah buat bikers yang mau perpanjang STNK juga lebih baik lewat online saja.

Selain mengurangi kerumunan, lewat online terbilang gampang kok.

Penulis : Erwan Hartawan
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular