Baca Juga: Harganya Lebih Murah dari Honda BeAT, Motor Baru Ini Resmi Meluncur, Fiturnya Bikin Penasaran
Jadi Brand Ambassador motor
Sepanjang karirnya, Tiger Woods sempat jadi brand ambassador Hero MotoCorp, pabrikan motor asal India.
Tiger Woods menjadi brand ambassador Hero pada tahun 2014 lalu.
Her MotoCorp mengontrak Tiger Woods sebagai brand ambassador selama empat tahun.
Padahal Tiger Woods tidak suka sama motor, apalagi hobi naik motor.
Baca Juga: Setelah Saingan Honda BeAT Meluncur, Motor Baru Ini Ikutan Dirilis, Harganya Murah Banget Bro!
Dikutip dari Ride-ct.com, Tiger bertemu dengan bos Hero, Pawan Munjal pada bulan Februari 2014.
Tiger Woods jadi brand ambassador masuk dalam rencana Hero untuk ekspansi ke pasar Eropa dan Amerika Serikat.
Tentunya pabrikan motor India itu harus mencari wajah yang sangat terkenal, agar mudah memasarkan motor mereka.
Kesepakatan dengan Tiger Woods, di mana dia tidak hanya akan bermitra tapi juga mempromosikan Hero di seluruh dunia," kata Munjal.
Source | : | Kompas.com,Ride-ct.com |
Penulis | : | Ardhana Adwitiya |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR