Lokasi SIM Keliling Hari Ini 8 Maret 2021, Biayanya Cuma Segini Bro

Galih Setiadi - Senin, 8 Maret 2021 | 08:40 WIB
GridOto.com/Adam
Ilustrasi SIM Keliling.

MOTOR Plus-online.com - Daftar lokasi SIM keliling hari ini 8 Maret 2021, biayanya cuma segini lo!

Kesempatan buat bikers yang belum perpanjang Surat Izin Mengemudi (SIM), buruan diurus.

Gak perlu repot-repot ke Satpas buat perpanjang SIM, bisa diurus di SIM Keliling sekalian kurangi kerumunan.

Dirlantas Polda Metro Jaya membuka layanan SIM keliling di beberapa lokasi.

Baca Juga: Ini Lokasi Layanan SIM Rusak Karena Banjir, Kuy Buruan Diurus

Baca Juga: Lokasi SIM Keliling Sabtu 6 Maret 2021, Buka Cuma Setengah Hari

Informasinya dijamin resmi alias valid, soalnya ada di akun Twitter @TMCPoldaMetro.

Layanan SIM Keliling hari ini bertempat di Jakarta dan sekitarnya.

Mulai dari Tangerang, Bekasi, dan wilayah lainnya.

Daripada penasaran, langsung cek infonya di halaman berikut ya.

Baca Juga: Lokasi SIM Keliling Jumat 26 Februari 2021, Jangan Lupa Bawa Persyaratannya

Simak daftar lokasi SIM keliling hari ini 8 Maret 2021 yang dibuka mulai pukul 08.00 - 14.00 WIB:

Lokasi SIM Keliling DKI Jakarta:

  • Jakarta Utara : Mall Bella Terra Kelapa Gading
  • Jakarta Selatan : Kampus Trilogi Kalibata.
  • Jakarta Barat : LTC Glodok
  • Jakarta Timur : Mall Grand Cakung.
  • Jakarta Pusat : Kantor Pos Lapangan Banteng

Baca Juga: Enak Banget Perpanjang dan Bikin SIM Baru Lewat Aplikasi HP Online

Lokasi Layanan SIM Keliling Depok:

  • Halaman Parkir Samsat Depok Kelurahan Kalimulya Cilodong Depok dan Kelurahan Tapos Depok
  • Halaman Parkir Samsat Cinere Depok

Lokasi Layanan SIM Keliling Tangerang:

  • Halaman Parkir Samsat Kota Tangerang dan Palm Semi Kota Tangerang
  • Halaman Kantor Samsat Ciledug dan kantor Kecamatan Pinang Ciledug
  • Halaman Parkir Samsat Serpong dan ITC BSD Serpong
  • Halaman Parkir Samsat Ciputat
  • Pasar Modern Intermoda Cisauk Kelapa Dua dan Polsek Pakuhaji Kelapa Dua

Baca Juga: Bikin SIM Baru Bisa Diantar ke Rumah, Cocok Buat Kaum Rebahan

Source : Wartakotalive.com
Penulis : Galih Setiadi
Editor : Indra GT


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular