Heboh Soal Razia Knalpot Bising Motor, Kalau Moge Bakal Kebal Tilang?

Galih Setiadi - Sabtu, 20 Maret 2021 | 10:07 WIB
Ilustrasi. Razia knalpot racing motor lagi rame, moge kebal tilang?

MOTOR Plus-online.com - Lagi ramai soal razia knalpot bising motor, moge gak bakal ditilang polisi?

Saat ini lagi marak razia knalpot racing atau juga disebut knalpot bising.

Akhirnya banyak motor yang pakai knalpot racing ditilang polisi.

Bahkan sampai-sampai knalpotnya dicopot dan disuruh ganti yang standarnya.

Baca Juga: Razia Knalpot Bising Juga Ada di Malaysia, Motor Milik Polisi Ikut Dijaring

Baca Juga: Motor Ditahan Kalau Terciduk Razia Knalpot Bising di Depok, Kenapa?

Kebanyakan motor yang ditahan polisi berkubikasi mesin 250 cc ke bawah.

Alasan mereka memakai knalpot racing supaya performa motor makin ngacir.

Dari perubahan knalpot itu justru bikin suaranya jadi berisik dan dianggap mengganggu banyak orang.

Maka dari itu polisi akan melakukan penangkapan pada para pengguna knalpot bising.

Baca Juga: Polresta Depok Kembali Gelar Razia Knalpot Bising, Copot di Tempat

Source : Kompas.com
Penulis : Galih Setiadi
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular