Ketika brother akan melakukan perjalanan jauh, pasti kendaraan khususnya motor bakal diservis agar lebih fit dan optimal.
Namun berhubung munculnya larangan mudik lebaran 2021, tentunya daya beli pelumas oli motor untuk servis sebelum mudik kemungkinan berkurang.
View this post on Instagram
ExxonMobil sendiri tentu menanggapi situasi ini dengan bijak.
"Tren untuk membeli oli motor untuk servis sebelum mudik mulai melandai."
"Daya beli konsumen sekarang lumayan mapan, artinya tidak perlu menunggu mudik, daya beli konsumen juga lumayan."
Baca Juga: Wow! Logo MP1 Indonesian Racing Terpampang di Motor Balap Gresini Racing
"Pengaruh tentu ada, namun tidak terlalu besar. Yang ktia harapkan confidence atau kepercayaan pasar terhadap growth pertumbuhan ekonomi. Nah karena confidence untuk menabung, ketika ekonomi membaik, orang bakal lebih berani spending," tukasnya.
Nah sekarang kita tunggu saja nih brother gebrakan apa yang dibuat ExxonMobil melalui Federal Oil dan Mobil di tahun 2021 nanti.
Apalagi ada program khusus di bulan Ramadhan, siapa tahu bertabur hadiah nih!
Penulis | : | Yuka Samudera |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR