MOTOR Plus-online.com - Waspada, dapat mention orang enggak dikenal di Facebook jangan langsung ngomel bro!
Selain info soal motor, bikers pastinya banyak berbagi konten apapun di media sosial, termasuk Facebook.
Fitur mention di Facebook juga sering dipakai banyak orang kalau mau berbagi info.
Sayangnya, sekarang ramai mention massal di Facebook dari orang gak dikenal.
Baca Juga: Bikin Akun Facebook Aman dari Tagging Tak Senonoh Gampang, Begini Caranya Bro
Baca Juga: Blak-blakan Davide Brivio, Suzuki PDKT Valentino Rossi Lewat Facebook
Pengguna yang menjadi korban mention massal ini akan disebut (mention) dalam kolom komentar posting dari salah satu Facebook page yang berisi tautan konten porno.
Belakangan diketahui bahwa ternyata mention massal ini merupakan salah satu modus phising.
Trik ini dipakai pelaku mencuri akun Facebook, lengkap dengan username dan password.
Lantas apa yang harus dilakukan pengguna bila menjadi salah satu korban mention massal ini?
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR