Deretan Motor Diparkir Lama, Ada yang Dikira Pemiliknya Sudah Meninggal

Galih Setiadi - Jumat, 30 April 2021 | 08:25 WIB
Instagram.com/infodepok_id
Ilustrasi motor diparkir dalam waktu yang cukup lama.

3. Yamaha R15 di parkiran motor Depok Town Square

Motor tersebut adalah Yamaha R15 dengan nopol B 3401 PGA. lengkap dengan helm half face.

Motor ini diparkir di parkiran motor mall Depok Town Square (Detos), di Kota Depok, Jawa Barat.

Unggahan ini tentu saja mengundang berbagai komentar dari netizen.

Beberapa di antaranya mengatakan kemungkinan pemiliknya sudah meninggal.

Biar gak penasaran, simak infonya dengan klik LINK INI.

Source : Berbagai Sumber
Penulis : Galih Setiadi
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular