Ini Dia Konsep Kaliper Rem Brembo G Sessanta, Dilengkapi Lampu LED RGB

Yuka Samudera - Sabtu, 8 Mei 2021 | 13:10 WIB
Brembo
Konsep kaliper rem Brembo G Sessanta, ada lampu LED RGB!

Baca Juga: Modifikasi Honda Vario, Konsep Full Pinky, Pengereman Dibuat Maksi

Uniknya, warna cahaya lampu LED ini dapat disesuaikan sesuai dengan estetika motor atau pilihan si pemilik motor.

Lampu LED RGB ini juga dapat menyampaikan informasi penting, seperti semacam peringatan berkode warna.

Brembo
Brembo G Sessanta, kaliper rem dengan lampu LED RGB yang bisa diatur via smartphone.

Saat disambungkan dengan aplikasi smartphone Brembo, pengikat akan menandai GPS dan memancarkan cahaya berkelip.

Fitur peringatan ini juga bisa membantu pengguna menemukan kendaraan mereka.

Baca Juga: Brembo Perkenalkan Teknologi Kampas Rem Motor Baru, Lebih Tahan Panas

Baca Juga: Tambah Ilmu, Intip Sejarah Perjalanan Brembo di Ajang Balap Internasional

Plus juga terdapat fitur penguncian atau buka kunci yang dikontrol aplikasi juga menambahkan tingkat keamanan baru.

Brembo
Kaliper rem motor pertama Brembo yang diproduksi pada tahun 1972.

Meski baru konsep dan tampak menghadirkan banyak manfaat, Brembo belum menjelaskan secara pasti gimana rencana mereka untuk mengembangkan kaliper rem futuristik.

Wah pasti penasaran nih gebrakan inovasi yang dibuat Brembo, setuju gak bro?

 

Source : Brembo.com,Rideapart.com
Penulis : Yuka Samudera
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular