Gawat Pakai Helm SNI Tetap Kena Tilang Razia Polisi, Begini Alasannya

Erwan Hartawan - Senin, 12 Juli 2021 | 17:00 WIB
Tribunnews.com
Ilustrasi memakai helm SNI masih bisa ditilang polisi

MOTOR Plus-Online.com - Gawat pakai helm SNI tetap terkena tilang razia polisi.

Siapa bilang sudah pakai helm enggak bisa terkena razia polisi.

Bahkan helm yang dipakai sudah ada tulisannya SNI-nya.

Pasti penasaran nih, kenapa sudah pakai helm SNI masih tetap kena tilang?

Ternyata dalam membeli helm jangan salah pilih.

Jangan mudah tergiur harga murah dan bertuliskan SNI saja.

Memilih helm SNI wajib benar karena ini jadi alat safety buat pengendara.

Perlu tau loh, ternyata banyak oknum penjual helm yang asal menjual helm SNI alias SNI palsu.

Baca Juga: Debt Collector Kocar-kacir Bentrok Vs Ojol di Sawah Besar, Puluhan Helm Melayang di Udara

Baca Juga: Modal Helm Ratusan Juta Identitas Nunggak Kredit Motor Bisa Kelacak Debt Collector

Aong
Ilustrasi helm SNI

Source : Kompas.com
Penulis : Erwan Hartawan
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular