Sering Motoran, Ternyata Masih Banyak Bingung Arti Huruf E di Indikator Bensin

Erwan Hartawan - Minggu, 25 Juli 2021 | 07:45 WIB
2banh.vn
Ilustrasi indikator bensin E

MOTOR Plus-Online.com - Siapa nih yang sering motoran tapi masih bingung sama indikator bensin?

Setidaknya ada 2 huruf pada indikator bensin.

Pertama keterangan huruf "F" untuk paling atas dan huruf "E" untuk bagian paling bahwa.

Banyak pemotor yang mengartikan F sebagai bensin penuh dan E sebagai bahan bakar habis.

Namun ada juga yang mengartikan F dengan Full sedangkan E untuk emergency atau empty.

Kedua artian tersebut sebenarnya tidaklah salah.

Tapi ternyata tetap saja kurang tepat.

Lalu apa dong yang benar nih?

Baca Juga: SPBU Pertamina Ada Warna Merah dan Biru, Nih Bedanya Jangan Asal Isi Bensin

Baca Juga: Konsep Motor Listrik DAB Concept-E, Supermoto Anti Minum Bensin

Source : Jip.gridoto.com,Otomania.com
Penulis : Erwan Hartawan
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular