MOTOR Plus-online.com - Wuih cuma download aplikasi ini di handphone (HP) dan siapkan KTP, bisa dapat bantuan dari pemerintah nih.
Brother pasti sudah tahu, kalau pemerintah memang membagikan berbagai bantuan sosial (bansos) kepada masyarakat di masa pandemi ini.
Dengan maksud untuk meringankan beban masyarakat yang terdampak pandemi.
Tapi kalau sampai sekarang brother belum juga mendapatkan bansos, padahal sudah memenuhi kriteria, bisa lakukan cara ini.
Caranya adalah tinggal download aplikasi Cek Bansos dari Kementerian Sosial (Kemensos), dan siapkan KTP serta KK.
Beberapa waktu yang lalu, Kemensos merilis aplikasi Cek Bansos yang bisa dimanfaatkan masyarakat untuk mengecek penyaluran sejumlah bantuan sosial (bansos).
Dalam aplikasi Cek Bansos, juga terdapat menu baru bernama Usul dan Sanggah.
Merujuk video yang diunggah YouTube Kemensos, inilah cara mendaftar untuk mengajukan bansos lewat aplikasi Cek Bansos Kemensos.
Source | : | Tribunnews.com |
Penulis | : | Fadhliansyah |
Editor | : | Indra GT |
KOMENTAR