Lulusan SMA Sederajat, Umur 18 Tahun Dan Punya E-KTP, Bisa Kebagian Bantuan Rp 3,55 Juta Dari Pemerintah

Joni Lono Mulia - Selasa, 5 Oktober 2021 | 17:15 WIB
Kompas.com
Bantuan Rp 3,55 juta program Kartu Prakerja segera dibuka lagi, daftar pakai KTP.

MOTOR Plus-online.com - Bikers lulusan SMA sederajat dan sudah umur 18 tahun dan mengantongi 16 nomor yang tertera di E-KTP, bisa kebagian bantuan Rp 3,55 juta dari pemerintah nih.

Bantuan pemerintah Rp 3,55 juta buat yang sudah usia 18 tahun ke atas dan punya KTP bakal dibagi-bagikan lagi.

Bikers tinggal tunggu kapan bantuan Rp 3,55 juta itu dibuka lagi.

Buat info, bantuan pemerintah sebesar Rp 3,55 juta itu diberikan bagi masyarakat termasuk bikers yang sedang cari kerja atau yang terkena Pemutusan Hubungan Kerja (PHK).

Bantuan Rp 3,55 juta dari pemerintah adalah program Kartu Prakerja.

Pihak pelaksana Kartu Prakerja mengabarkan akan segera membuka kembali pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 22.

Pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 22 akan dibuka setelah memastikan total jumlah kepesertaan yang dicabut pada setiap gelombang.

Baca Juga: Ajukan Nomor Rekening Dibagi-bagi Bantuan Rp 3,55 Juta dari Pemerintah Syaratnya Punya KTP Elektronik Cepat

Baca Juga: Kapan Pendaftaran Bantuan Rp 3,55 Juta Dibuka Lagi? Ini Bocoran Jadwalnya

Penulis : Joni Lono Mulia
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular