Paling aneh dan bikin penggemar balap kaget, adalah silencer knalpot yang dipakai Ducati.
Ducati Desmosedici GP22 pakai knalpot Akrapovic, dengan model panjang dan diameternya kecil seperti sedotan.
Disebut penggunaan knalpot aneh ini, demi memberikan distribusi bobot lebih baik.
"Kami menemukan hasil positif yang bisa menjadi bekal data untuk motor baru nanti," ujar Francesco Bagnaia dilansir dari situs MotoGP.
"Setelah itu kami akan menguji durabilitas, tetapi kemampuannya saat keluar tikungan belum bisa terasa maksimal," imbuh Pecco Bagnaia.
Diharapkan performa motor yang makin responsif, membuat pembalap lebih pede saat keluar tikungan.
Kita tunggu ubahan-ubahan yang dilakukan tim lain, demi mencari performa terbaik untuk MotoGP 2022.
Source | : | Facebook.com/groups/MotoGPTech |
Penulis | : | Reyhan Firdaus |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR