Ditransfer Uang Rp 1 Juta ke Rekening BRI, BNI, BTN dan Mandiri Dari Pemerintah, Buruan Cek Daftar Penerima

Yuka Samudera - Selasa, 23 November 2021 | 07:08 WIB
Tribunnews.com
Ilustrasi uang . Uang bantuan Rp 1 juta ditransfer ke pemilik rekening BRI, BNI, BTN dan Mandiri, buruan cek brother siapa tahu terdaftar jadi nama penerima!

MOTOR Plus-Online.com - Uang bantuan Rp 1 juta ditransfer ke pemilik rekening BRI, BNI, BTN dan Mandiri, buruan cek brother siapa tahu terdaftar jadi nama penerima!

Di bulan November ini, pemerintah masih menyalurkan sejumlah bantuan untuk masyarakat di tengah pandemi Covid-19.

Untuk para pengguna rekening bank BRI, BNI, BTN, dan Mandiri, ada kesempatan menerima uang bantuan Rp 1 juta ini.

Akan ada 1,6 juta orang yang menerima bantuan Rp 1 juta dari pemerintah.

Bantuan Rp 1 juta ini disalurkan demi meringankan beban ekonomi masyarakat di masa seperti sekarang.

Bantuan Rp 1 juta ini diberikan sebagai tambahan penghasilan atau subsidi gaji.

Maka dari itu, bantuan Rp 1 juta ini disebut juga dengan bantuan subsidi upah (BSU) atau subsidi gaji.

Syarat untuk mendapatkan bantuan subsidi upah atau BSI ini utamanya harus memiliki KTP.

Baca Juga: 1,6 Juta Pemilik Rekening di Bank BTN, BRI, BNI dan Mandiri Dapat Bantuan Rp 1 juta, Buruan Cek Saldo

Source : Tribunnews.com
Penulis : Yuka Samudera
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular