Namun di sisi lain juga efisien dalam hal konsumsi bensin berkat penyempurnaan yang dilakukan pada bagian ruang bakar.
Selain merubah konstruksinya yang kini bekerja lebih optimal, mesin Blue Core Yamaha juga mengadopsi teknologi Forged Piston dan DiASil Cylinder yang membuat komponen mesin menjadi lebih awet, kuat, ringan, dan minim gesekan sehingga pelepasan panas pun juga menjadi lebih baik.
Namun jika berbicara soal keiritan dalam berkendara, selain faktor teknologi mesin yang dimiliki motor, sebenarnya ada beberapa faktor lainya yang ikut mempengaruhi.
Seperti kondisi sepeda motor, gaya berkendara rider, beban yang ditopang motor, hingga jalur atau rute yang dilewati.
Penting bagi seorang rider untuk memahami hal-hal tersebut, karena dengan berkendara irit atau eco riding, setidaknya pengguna motor yang memiliki mobilitas tinggi dapat meminimalisir pengeluaran biaya operasional.
Agar lebih jelas terkait cara berkendara yang efisien bahan bakar, simak tips dari
Yamaha berikut ini.
1. Pastikan Kondisi Motor Prima
Kondisi motor yang prima menjadi salah satu faktor penting dalam menunjang keiritan berkendara.
Baca Juga: Serbu Bengkel Resmi Yamaha Sediakan Uji Emisi Gratis, Begini Syaratnya
Source | : | Yamaha Indonesia Motor Manufacturing |
Penulis | : | Yuka Samudera |
Editor | : | Indra GT |
KOMENTAR