Geger Uang Logam Terbuat dari Emas dan Beredar di Masyarakat Dibenarkan Bank Indonesia Ketahui Cirinya

Aong - Minggu, 28 November 2021 | 19:00 WIB
Bank Indonesia
Kiri uang koin atau uang logam biasa. Kanan terbuat dari emas

Tapi, perlu diketahui bahwa uang koin atau uang logam yang benar-benar terbuat dari emas seberat 33,437 gram ini.

Kalau kita lihat dari bagian depan memang sama dengan uang koin Rp 500 gambar melati, yaitu berlambang burung garuda.

Tapi, harus benar-benar teliti ketika memperhatikan tahun yang ada di bawah dan atas dari lambang burung garuda tersebut.

Pada uang logam atau uang koin Rp 500 gambar melati, di bawah garuda tertulis tahun 1991, 1992 sampai terakhir dibikin 1997.

Sedangkan pada uang koin terbuat dari emas dengan berat 33,4 gram di atas burung garuda tertuliskan tahun 1974.

Namun perlu diingat, uang berwarna emas ini bergambar burung garuda dan komodo di sisi lainnya.

Uang koin ini bikin geger sejak diposting akun instagram @wow.dunia bahwa jika dijual sekarang, harganya bisa mahal.

Warganet merespons postingan tersebut dan mengaku pernah memiliki atau melihat uang tersebut.

Berikut unggahannya:

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by WOW DUNIA (@wow.dunia)


Penjelasan Bank Indonesia

Penulis : Aong
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular