Yamaha NMAX Minder, Muat 4 Orang Gak Kehujanan Gak Sering Ke SPBU Harga Mirip

Erwan Hartawan - Minggu, 05 Desember 2021 | 19:15
 Mobil listrik EBU SM-1.
Alibaba.com
Mobil listrik EBU SM-1.

Terlihat dari bentuk facia depan terkesan membulat di bagian headlamp dan lampu foglamp.

Terdapat empat pintu sebagai akses utama keluar masuk ke mobil listrik mini ini.

Mobil listrik EBU SM-1
()
Mobil listrik EBU SM-1

Biar terkesan mini, mobil listrik ini sanggup membawa 3 sampai 4 orang penumpang loh.

Soal spesifikasi, mobil listrik Z11 ini menggunakan dinamo penggerak berkekuatan 3000W.

Baterainya sendiri memiliki kapasitas 60V45A bertipe Lead Acid Battery.

Dengan motor dan baterai itu, mobil listrik ini mampu meraih kecepatan maksimal 40 hingga 55 km/jam.

Sedangkan jarak maksimal yang bisa ditempuh sekitar 80-100 km.

Untuk pengereman didukung rem cakram di dua roda depan dan rem tromol di dua roda belakang.

Baca Juga: Anti Pom Bensin dan Harga Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Kendaraan Anti Kehujanan Ini Muat Diisi 4 Orang

TERPOPULER