Profil Chandra Perdana Murti, Owner Pickers Store dan Pria Di Balik BBQ Ride

Ardhana Adwitiya - Selasa, 07 Desember 2021 | 19:45
Chandra Perdana Murti (kanan) dan sang istri Irvine Jasta (kiri) selaku penyelenggara BBQ Ride 2021 di Bandung, Sabtu (4/12/2021)
Ardhana Adwitiya/MOTOR Plus
Chandra Perdana Murti (kanan) dan sang istri Irvine Jasta (kiri) selaku penyelenggara BBQ Ride 2021 di Bandung, Sabtu (4/12/2021)

Baca Juga: Pet Helm dari Limbah Plastik, Hasil Kolaborasi Ajib Dari BBQ Ride x Brap Helmet

"Akhirnya kita bikin tempatnya kecil, tapi karena sudah cukup lama enggak ada acara seperti ini jadi animonya cukup besar," pungkasnya.

Chandra menambahkan, tahun 2021menjadi tahun ke-9 BBQ Ride diadakan.

Jadi bisa dibilang pemanasan sebelum menyelenggarakan BBQ Ride ke-10 di tahun 2022 nanti.

"10 tahun itu kita pengen bikin sesuatu yang agak besar, tapi lihat kayak gini pas 9 tahun seneng juga, nanti kita lihat situasi tahun 2022 mendatang,"ujar Chandra.

Baca Juga: Ini 3 Tips Trash Properly Saat Berkendara Motor ala BBQ Ride

Owner Mooneyes Shige Suganuma hadir di BBQ Ride 2017.
(Dok. MOTOR Plus)
Owner Mooneyes Shige Suganuma hadir di BBQ Ride 2017.

"Kita ingin ngebuka lagi untuk tamu-tamu luar, semoga yang di luar kota pada dateng," sambungnya.

"Karena enggak gampang di kondisi kayak gini, harus ada segala protokol kesehatan, PeduliLindungi, antigen, dan lain-lain," tutupnya.

Memang BBQ Ride sudah banyak didatangi tamu Internasional, termasuk dariPresiden Mooneyes Jepang, Mr. Shige Suganuma saat BBQ Ride 2017 lalu.



TERPOPULER