Cukup Tunjukin KTP Dan Di Rumah Saja Dapat Bantuan Rp 1,2 Juta, Beneran Nih?

Erwan Hartawan - Selasa, 4 Januari 2022 | 13:00 WIB
Kompas.com
Cukup tunjukin KTP bisa dapat bantuan Rp 1,2 juta, beneran nih?

MOTOR Plus-Online.com - Beredar informasi di media sosial bahwa ada bantuan sebesar Rp 1,2 juta.

Adapun bantuan itu diberikan untuk pemilik Kartu Tanda Penduduk elektronik (e-KTP).

Menurut informasi yang tersebut, bantuan diberikan sebagai bentuk kompensasi di rumah saja.

Berikut narasi yang berada dalam akun Facebook ini.

Maaf izin tag bagi yang sudah memiliki E-KTP sudah bisa mengambil kompensasi gelombang selanjutnya Per Tgl 20 Desember sebesar Rp. 1.200.000 untuk biaya # bantuan Dirumah saja.

Silakan cek melalui link berikut : https://bit.ly/3BsplZO

Stayhome jangan lupa pakai masker & jaga jarak

Nah jika brother kilik web tersebut maka akan keluar sebuah situs yang meminta data diri.

Baca Juga: Tanpa Dipotong Biaya Apapun Bantuan Rp 3 Juta dari Pemerintah Cair 4 Bulan Nonstop

Lalu apakah bantuan ini benar?

Source : Kompas.com
Penulis : Erwan Hartawan
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular