Jangan Tunggu Mogok, Ini Waktu yang Tepat Buat Ganti Busi Motor

Erwan Hartawan - Sabtu, 5 Februari 2022 | 17:30 WIB
Grid OTO
Waktu pergantian busi

Terlebih jika sedang berkendara di jalan raya dan tiba-tiba mesin motor mati secara tiba-tiba.

Baca Juga: Uji Adu HorsePower di Meja Dyno Tanpa Modal

3. Akselerasi motor yang sudah tidak maksimal

Akselerasi kendaraan yang sudah tidak optimal juga dapat menjadi salah satu faktor bahwa busi motor harus segera diganti.

Terlebih jika merasa tarikan gas motor menjadi lebih berat saat dikendarai.

Hal ini dapat menyebabkan akselerasi berkendara motor Anda jadi kurang maksimal.

Sehingga dapat mengganggu kenyamanan Anda saat berkendara di jalan.

4. Suara mesin yang kasar

Jika mendengar suara kasar yang timbul ketika mesin motor dinyalakan, hal tersebut juga dapat berarti bahwa busi Anda bermasalah dan minta segera diganti.

Kondisi ini biasa disebabkan karena busi yang aus atau memiliki banyak kerak yang mengitarinya.

Penulis : Erwan Hartawan
Editor : Indra GT


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular