Doni Salmanan dikenal memiliki banyak koleksi motor gede dan mobil sport seharga ratusan juta.
Ia diketahui memiliki Kawasaki Ninja H2 dan sering terlihat memakai motor ini.
Motor tersebut merupakan motor super yang sangat langka di Indonesia.
Motor ini dilengkapi dengan mesin supercharged 998cc In-Line Four, elektronik yang canggih, dan rem Brembo terbaru
Motor ini dijual di harga sekitar Rp 760 juta.
Lalu ia juga diketahui memiliki motor gede Yamaha R1M yang dibanderol di harga Rp 812 juta.
Motor sport keren ini bisa dibilang adik dari Yamaha M1 ala motor MotoGP.
Baca Juga: Koleksi Motor Dan Mobil Mewah Sultan Doni Salmanan Bikin Penasaran, Punya Apa Saja?