9 Tempat Buka Puasa Sambil Ngabuburit Asyik di Jakarta, Wajib Dicoba

Ahmad Ridho - Sabtu, 2 April 2022 | 17:00 WIB
@aro.aroy
Deretan tempat ngabuburit dan bukber paling asyik di Jakarta, menunya komplit harganya terjangkau.

Jadi sebelum kumpul bukber harus pastikan lokasinya dan booking terlebih dulu.

Dikutip MOTOR Plus-online dari Traveloka, banyak referensi lokasi bukber dengan tarif Rp 10.000 sampai Rp 350.000.

Menunya juga beragam, mulai dari roti bakar, es teh manis, mie ayam, sampai sop buntut.

Semua menu tinggal pilih dan harganya disesuaikan dengan bajet masing-masing.

Berikut ini beberapa lokasi asyik bukber bareng temen-temen.

1. Bangi Kopitiam

Bangi Kopitiam memiliki beberapa cabang di Jakarta. Salah satu yang memiliki suasana nyaman untuk bukber adalahBangi Kopitiam di Lotte Shopping Avenue, Ciputra World Lantai 4, Setiabudi, Jakarta Selatan.

Berasal dari Malaysia, restoran yang buka pukul 10:00 – 22:00 ini menyediakan menu khas seperti nasi lemak dan Chicken Chop Rice.

Untuk harga, Bangi Kopitiam menawarkan satu porsi menu makanan sekitar Rp20.000 – Rp30.000.

Baca Juga: Sambil Ngabuburit, Begini Cara Ganti Air Radiator Motor di Rumah 

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular