Hasil FP2 MotoGP Argentina 2022, Aleix Espargaro Catat Waktu Terdepan

Erwan Hartawan - Minggu, 3 April 2022 | 02:48 WIB
MotoGP.com
Pembalap Aprilia, Aleix Espargaro jadi tercepat di FP2 MotoGP Argentina 2022

MOTOR Plus-Online.com - Hasil FP2 MotoGP Argentina 2022.

FP1 MotoGP Argentina mencatatkan nama Takaaki Nakagami menjadi yang tercepat.

Pembalap LCR ini jadi salah satu pembalap yang diuntungkan oleh kendala logistik di MotoGP Argentina.

Pasalnya Takaaki Nakagami sempat diberitakan tidak bisa mengikuti balapan.

Hal ini disebabkan, pembalap Jepang itu terinfeksi virus corona usai menjalani tes PCR wajib di awal pekan ini.

Namun, masalah kargo tim-tim kontestan yang tidak datang tepat waktu membuat jadwal MotoGP Argentina 2022 berubah.

Latihan bebas yang umumnya digelar Jumat terpaksa dimundurkan menjadi Sabtu dan hanya dilangsungkan selama dua sesi saja sebelum memasuki kualifikasi.

Balapan sendiri tetap dilangsungkan pada Minggu.

Baca Juga: Hasil FP1 MotoGP Argentina 2022, Takaaki Nakagami Jadi yang Tercepat

Di sisi lain, Takaaki Nakagami sudah negatif COVID-19 setelah menjalankan serangkaian tes.

Penulis : Erwan Hartawan
Editor : Erwan Hartawan


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular