MOTOR Plus-online.com - Konsep cat ketupat lebaran pernah dipakai motor balap legendaris Suzuki, sabet gelar jadi juara dunia bro.
Seperti diketahui, ketupat jadi makanan khas orang Indonesia saat lebaran atau hari Raya Idul Fitri.
Enggak cuma enak dimakan, ketupat lebaran juga pernah nemplok jadi grafis motor yang keren.
Salah satunya ada pada motor 2-tak favorit bikers Indonesia, yakni Suzuki Satria 120 R.
Dari semua motif cat Satria yang ada, yang menarik adanya pilihan warna mirip ketupat lebaran.
Tapi bukan berarti Suzuki terinspirasi dari ketupat lebaran beneran ya bro.
Melainkan grafis itu adalah Movistar, dengan skema warna biru dengan grafis chequered flag (bendera papan catur).
Karena grafis benderanya berwarna hijau, motif ini suka disebut ketupat.
Penulis | : | Ardhana Adwitiya |
Editor | : | Aong |
KOMENTAR