Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini 14 Juli 2022, Bikers Siapkan Jas Hujan

Indra Fikri - Kamis, 14 Juli 2022 | 10:05 WIB
GridOto.com
Ilustrasi berkendara pakai jas hujan.

MOTOR Plus-online.com - Prakiraan cuaca wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya pada hari ini, 14 Juli 2022, bikers persiapkan jas hujan.

Hal ini dikarenakan di sebagian lokasi ada potensi hujan.

Berdasarkan prakiraan cuaca yang dirilis BMKG potensi hujan skala ringan hingga sedang itu terjadi pada siang hari.

Berikut prakiraan cuaca Jakarta, Kamis 14 Juli 2022

Jakarta Barat

Pagi: Cerah Berawan
Siang: Hujan sedang
Malam: Berawan
Dini hari: Berawan

Suhu: 24-32

Kelembapan: 75-95 persen

Baca Juga: Waspada Cuaca Panas Bikin Pengendara Motor Ngantuk, Begini Tips Menghilangkannya

Jakarta Pusat

Pagi: Cerah Berawan
Siang: Hujan ringan
Malam: Berawan
Dini hari: Berawan

Suhu:25-32

Kelembapan: 75-95 %

Jakarta Selatan

Pagi: Cerah Berawan
Siang: Hujan sedang
Malam: Berawan
Dini hari: Berawan

Suhu: 24-32

Kelembapan: 70-95 %

Baca Juga: Tips Riding Saat Cuaca Sedang Panas Terik Agar Nyaman Saat Perjalanan

Jakarta Timur

Pagi: Cerah Berawan
Siang: Hujan ringan
Malam: Berawan
Dini hari: Berawan

Suhu: 24-32

Kelembapan: 70-95 %

Jakarta Utara

Pagi: Berawan
Siang: Berawan
Malam: Berawan
Dini hari: Berawan

Suhu: 25-32

Kelembapan: 75-95 %

Baca Juga: Fenomena Cuaca Panas Melanda Indonesia, Pemotor Harus Perhatikan Ini Saat Berkendara

Kepulauan Seribu

Pagi: Berawan
Siang: Berawan
Malam: Berawan
Dini hari: Hujan ringan

Suhu: 26-32

Kelembapan: 80-95

Artikel ini telah tayang di WartaKotalive.com dengan judul Prakiraan Cuaca Jakarta Kamis 14 Juli, Ada Hujan Ringan hingga Sedang, Bawa Payung dan Jas Hujan ya

Source : Wartakotalive.com
Penulis : Indra Fikri
Editor : Indra GT


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular