6 Cara Asik Touring Jarak Jauh Pakai Motor, Ada yang Perlu Disiapin Loh

Erwan Hartawan - Sabtu, 23 Juli 2022 | 14:15 WIB
Dok Yamaha
6 cara asik menikmati touring jarak jauh

MOTOR Plus-Online.com - Touring menggunakan motor memang mengasikkan.

Apalagi jika touring jarak jauh demi menikmati objek wisata yang telah ditetapkan.

Touring tersebut bisa dilakukan bersama klub ataupun sendiri.

Namun sebelum touring ada beberapa persiapan untuk melancarkan perjalanan berkendara.

Untuk itu, Main Dealer Yamaha CV. Sumber Jadi (Bangka & Belitung), memberikan beberapa tips bagi biker yang memiliki kegemaran touring jarak jauh naik motor ke tempat wisata :

1. Siapkan fisik yang prima

Berkendara menggunakan motor ke tempat yang jauh tentunya membutuhkan fisik yang prima sehingga biker perlu menjaga tubuh agar sehat.

Jangan begadang sebelum touring karena tubuh membutuhkan waktu tidur dan istirahat yang cukup sebagai persiapan berkendara.

Selain itu, lakukan olahraga ringan dan pemanasan sebelum touring supaya membantu pelemasan otot-otot tubuh dan membuat tubuh tetap bugar.

Baca Juga: Jelajah 5 Negara Asean, Ini Rute dan Destinasi Wonderful Indonesia Motorbike Touring 2022 Ke-2

Penulis : Erwan Hartawan
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular