5 Tipe Tribun Sirkuit Mandalika dari Standar Sampai Spek Sultan, Jelang WSBK Indonesia 2022

Ardhana Adwitiya - Kamis, 11 Agustus 2022 | 13:50
Ilustrasi tribun Sirkuit Mandalika kategori Premium Grandstand
Ilustrasi tribun Sirkuit Mandalika kategori Premium Grandstand

Tribun ini terletak di area tikungan 5, 6, 8, 9, 13, dan 14.

Tribun sirkuit Mandalika kategori standard grandstand tidak pakai atap.
()
Tribun sirkuit Mandalika kategori standard grandstand tidak pakai atap.

Namun, susunan area tribun ini dapat berubah sesuai dengan kebutuhan tiap balapan.

2. Premium Grandstand

Premium grandstand ini memiliki susunan kursi single seat.

Setiap tiket yang dibeli sesuai dengan nomor yang tertera dengan seatnya.

Premium grandstand memiliki fasilitas atap kanopi.

Premium grandstand dibagi lagi menurut zonasinya.

Baca Juga: Jelang WSBK Indonesia 2022 di Sirkuit Mandalika, Hotel-hotel di Lombok Bersiap Sambut Penonton

Berkaca pada penyelenggaran MotoGP Mandalika 2022 bulan maret lalu, zona premium grandstand zona A dan B memiliki keistimewaan.

TERPOPULER