Video Update Fasilitas Jelang WSBK Mandalika 2022, Kerennya Area Parkir Tribun VIP

Galih Setiadi - Kamis, 10 November 2022 | 17:14 WIB
YouTube.com/Ramdan Pertama
Foto ilustrasi area parkir tribun VIP Sirkuit Mandalika, tonton update fasilitas jelang WSBK Mandalika 2022.

MOTOR Plus-online.com - Bikin kagum, langsung tonton video update fasilitas jelang WSBK Mandalika 2022, area parkir tribun VIP keren banget.

Jadi bikin bikers enggak sabar nonton langsung WSBK Mandalika 2022 di Sirkuit Mandalika.

Yup, WSBK Mandalika 2022 berlangsung mulai besok, Jumat (11/11/2022) dengan sesi latihan bebas.

Kemudian, race atau balapan dua seri terakhir WSBK 2022 tersebut berlangsung dua hari.

Mulai dari race 1 WSBK Mandalika 2022 yang akan digelar pada Sabtu (12/11/2022).

Lalu, untuk race 2 WSBK Mandalika 2022 berlangsung pada Minggu (13/11/2022).

Supaya bikin para penonton termasuk bikers betah, sejumlah fasilitas di Sirkuit Mandalika dan sekitarnya ditingkatkan.

Mulai dari jalan akses masuk dan keluar area Sirkuit Mandalika.

Baca Juga: Tiba di Sirkuit Mandalika, Toprak Razgatlioglu Langsung Bikin Onar, Yamaha Aerox 155 Jadi Korban

Seperti pada video yang diposting akun YouTube Ramdan Pertama, Kamis (10/10/2022).

Source : Youtube.com
Penulis : Galih Setiadi
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular