Massimo Mereggali menegaskan semua data yang didapatkan pada tes MotoGP Valencia langsung dievaluasi di Jepang.
Tim riset di sana akan langsung melakukan uji coba pribadi melalui test rider Jepang, Katsuyuki Nakasuga untuk memperbaiki aspek kecepatan.
Setelah itu dibandingkan dengan hasil dari Valencia dan akan dievaluasi sebelum dibawa ke Sepang.
"Kecepatan motor selalu bermasalah di penghujung musim, sehingga kami harus konsisten menjaganya sepanjang 21 balapan tahun depan," ujar Meregalli.
Baca Juga: Geger Ratusan Mahasiswa IPB Ketakutan Dikejar Debt Collector, Komisi X DPR RI Sampai Turun Tangan
Source | : | GP One |
Penulis | : | Didit Abdillah |
Editor | : | Indra GT |
KOMENTAR