Motor Listrik Full Rangka Akrilik Tembus 101 Km/Jam, Ninja 250 Tenaga Listrik!

Yuka S. - Kamis, 17 November 2022 | 20:15 WIB
Istimewa
Motor listrik custom full rangka akrilik, bisa tembus 101 Km/jam. Ninja 250 listrik nih!

Sementara bagian tangki palsu ini berguna untuk slot charger baterai motor listrik HM EV-1 ini.

"Untuk rangka akrilik ini kita desain dulu secara 3D, lalu kita bawa ke tempat pembuatan akrilik," ujarnya.

Istimewa
Baterai dibungkus oleh kotak akrilik di tengah.

Yang bikin melongo, ternyata Haris juga telah menyiapkan swing arm atau lengan ayun custom berbahan akrilik.

"Kita sudah membuat lengan ayun akrilik, tinggal kita pasang dan setel untuk menggantikan lengan ayun ini," jelas Haris.

Raspati/Otomotifnet
Swing arm model Kawasaki Ninja 250 full berbahan akrilik

Soal kecepatan, Haris mengklaim motor listrik custom garapannya ini bisa tembus 101 Km/jam!

Istimewa
Bagian kokpit motor listrik HM EV-1.

Nah biar lebih lengkapnya, brother MOTOR Plus bisa lihat video Live Facebook di bawah ini atau klik LINK INI.

Penulis : Yuka S.
Editor : Indra GT


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular