MOTOR Plus-online.com - Pertamax Series bukan BBM subsidi sehingga harganya bisa naik-turun secara cepat.
Harga Pertamax Series turun dua kali sesuai aturan ESDM berikut ini update harga akhir November 2022 buruan cek.
Pertama, harga Pertamax turun di awal oktober lalu, sebelumnya dijual Rp 14.500 per liter turun jadi Rp 13.900/liter atau lebih murah Rp 600.
Kedua, disusul harga Pertamax Turbo yang juga sudah turun di awal November lalu.
Harga Pertamax Turbo turun Rp 640 per liter dari Rp 14.940 jadi Rp 14.300 untuk wilayah Jakarta.
Penurunan harga tersebut mengikuti harga minyak dunia dan mengikuti keputusan menteri ESDM menteri ESDM No. 245.K/MG.01/MEM.M/2022 sebagai perubahan atas Kepmen No. 62 K/12/MEM/2020.
Dalam Kepmen tersebut diatur Formula Harga Dasar Dalam Perhitungan Harga Jual Eceran Jenis Bahan Bakar Minyak Umum Jenis Bensin dan Minyak Solar yang Disalurkan Melalui Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum.
Setelah mengikuti Kepmen tersebut berikut ini update harga Pertamax akhir November 2022 dari website resmi My Pertamina.
Baca Juga: Sudah Turun Harga Pertamax dan Pertamax Turbo Berbeda Wilayah Beda Harga Termahal Bukan di Jayapura
Baca Juga: Siap-siap Harga Pertamax Turun Awal Desember Sinyal Kuat Muncul dari Bos Pertamina
Aceh
Pertamax Rp 13.900
Pertamax Turbo Rp 14.300
Free Trade Zone Sabang
-
Sumatera Utara
Pertamax Rp 14.200
Pertamax Turbo Rp 14.600
Sumatera Barat
Pertamax Rp 14.200
Pertamax Turbo Rp 14.600
Riau
Pertamax Rp 14.500
Pertamax Turbo Rp 14.900
Kepulauan Riau
Pertamax Rp 14.500
Pertamax Turbo Rp 14.900
Free Trade Zone (FTZ) Batam
Pertamax Rp 14.500
Pertamax Turbo Rp 14.900
Jambi
Pertamax Rp 14.500
Pertamax Turbo Rp 14.600
Bengkulu
Pertamax Rp 14.500
Pertamax Turbo Rp 14.900
Sumatera Selatan
Pertamax Rp 14.200
Pertamax Turbo Rp 14.600
Bangka Belitung
Pertamax Rp 14.200
Pertamax Turbo Rp 14.600
Lampung
Pertamax Rp 14.200
Pertamax Turbo Rp 14.600
DKI Jakarta
Pertamax Rp 13.900
Pertamax Turbo Rp 14.300
Banten
Pertamax Rp 13.900
Pertamax Turbo Rp 14.300
Jawa Barat
Pertamax Rp 13.900
Pertamax Turbo Rp 14.300
Jawa Tengah
Pertamax Rp 13.900
Pertamax Turbo Rp 14.300
Yogyakarta
Pertamax Rp 13.900
Pertamax Turbo Rp 14.300
Jawa Timur
Pertamax Rp 13.900
Pertamax Turbo Rp 14.300
Bali
Pertamax Rp 13.900
Pertamax Turbo Rp 14.300
Nusa Tenggara Barat
Pertamax Rp 13.900
Pertamax Turbo Rp 14.300
Nusa Tenggara Timur
Pertamax Rp 13.900
Pertamax Turbo Rp 14.300
Kalimantan Barat
Pertamax Rp 14.200
Pertamax Turbo Rp 14.600
Kalimantan Tengah
Pertamax Rp 14.200
Pertamax Turbo Rp 14.600
Kalimantan Selatan
Pertamax Rp 14.200
Pertamax Turbo Rp 14.600
Kalimantan Timur
Pertamax Rp 14.200
Pertamax Turbo Rp 14.600
Kalimantan Utara
Pertamax Rp 14.200
Pertamax Turbo Rp 14.600
Papua
Pertamax Rp 14.200
Pertamax Turbo Rp 14.600
Papua Barat
Pertamax Rp 14.200
Maluku
Pertamax Rp 14.200
Maluku Utara
Pertamax Rp 14.200
Sulawesi Tengah
Pertamax Rp 14.200
Pertamax Turbo Rp 14.600
Sulawesi Tenggara
Pertamax Rp 14.200
Pertamax Turbo Rp 14.600
Sulawesi Selatan
Pertamax Rp 14.200
Pertamax Turbo Rp 14.600
Sulawesi Barat
Pertamax Rp 14.200
Pertamax Turbo Rp 14.600
Sulawesi Utara
Pertamax Rp 14.200
Pertamax Turbo Rp 14.600
Gorontalo
Pertamax Rp 14.200
Pertamax Turbo Rp 14.600
Sedangkan harga Pertalite dan harga Solar tidak mengacu Kepmen tersebut karena BBM subsidi.
Jadi, harga Pertalite sejak naik 3 September lalu belum mengalami penurunan.
KOMENTAR