Syarat Daftar Jadi Driver Ojol Maxim 2022, Punya Motor dan HP Android

Ahmad Ridho - Sabtu, 24 Desember 2022 | 17:00 WIB
Maxim
Daftar jadi driver ojek online (ojol) Maxim, syaratnya punya motor dan SIM C.

Untuk daftar driver Maxim motor atau mobil, terdapat syarat yang harus dipersiapkan terlebih dahulu selengkapnya sebagai berikut:

- KTP (Kartu Tanda pendududuk)

- SIM (Surat Izin Mengemudi)

- STNK (Surat Tanda Nomor Kendaraan)

- Motor atau mobil foto kendaraan tampak depan dan belakang

- Kendaraan dengan kondisi yang prima

- Foto Diri Alamat e-mail aktif

- Nomor handphone aktif smartphone (bisa Android maupun iPhone)

Cara daftar driver Maxim mobil dan motor

Setelah syarat daftar Maxim motor dan mobil disiapkan, berikut langkah-langkah untuk melakukan pendaftaran:

Source : Kompas.com,taximaxim.com
Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular