MOTOR Plus-online.com - Lama dipakai mika lampu motor jadi kusam dan tidak enak dipandang.
Bisa sendiri membersihkan mika lampu kusam jadi bening cling bisa sambil santai tanpa bantuan mekanik segala.
Pemilik motor kerap bingung jika mika lampu jadi kusam atau menguning bagaimana cara membuat kinclong laginya.
Apalagi jika motor sudah dipakai lama di atas 5 tahun dan sering diparkir di terik matahari langsung.
Bisa juga mika lampu jadi kusam karena hanya kotor diselimuti debu yang menempel keras.
Selain itu, membiarkan motor dalam kondisi kotor juga bisa membuat mika lampu jadi kusam dan buram.
Namun begitu, ada cara yang bisa dilakukan untuk memperbaiki mika lampu motor yang mulai kusam dari pada buru-buru mengganti dengan yang baru.
Apalagi, cara perbaikan tersebut bisa lakukan sendiri sambil ngabuburit seperti di bulan puasa ini.
Baca Juga: Mau Keren Malah Jadi Nyesel, Ini Akibat Pasang Stiker di Mika Lampu Motor
Baca Juga: Tips Perbaiki Mika Lampu Motor yang Kusam, Bisa Dicoba Sambil Ngabuburit
KOMENTAR