Ronde Final Indonesia Drag Wars 2022 Maksimalkan 2 Gate

Albi Arangga - Minggu, 5 Februari 2023 | 10:35 WIB
MOTOR Plus Online/Albi R
Garuda Gate jadi salah gate yang disiapkan dalam ronde final Indonesia Drag Wars 2022.

MOTOR Plus-Online.com - Kejuaraan Indonesia Drag Wars edisi 2022 menerapkan 2 gate dengan 4 line trek.

Ronde final IDW 2022 di hari kedua berlangsung pada hari ini (5/2/2023).

Untuk lokasinya sama dari beberapa seri sebelumnya yang di gelar di Lapangan Udara Gading, Wonosari, Yogyakarta.

Di ronde final IDW 2022 kali ini, ada satu perbedaan yang berdeda dari seri-seri sebelumnya.

Dilansir dari akun Instagram @indonesiadragwars, untuk final kali ini pihak penyelenggaran menerapkan 2 gate dengan 4 line trek.

Adapun yang tersedia yakni Gate Garuda dan Gate Indonesia.

Gate Garuda mencakup trek line A dan B.

Sedangkan untuk di Gate Indonesiaa mencakub C dan D.

Baca Juga: Simak Harga Tiket Masuk Ronde Final Indonesia Drag Wars 2022

Menurut salah satu panitia yang tidak ingin disebutkan namanya, langkah ini dilakukan sebagai upaya manajeman waktu menyusul antusias peserta yang cukup banyak.

Sehingga dalam hal ini, ronde final IDW 2022 berjalan sesuai rincian waktu yang sudah ditentukan.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Indonesia Drag Wars (@indonesiadragwars)

Sekedar informasi, Indonesia Drag Wars IDW 2022 telah memasuki ronde final.

Pihak penyelenggara juga sudah menyiapkan hadiah untuk para juara di tiap kategori dan kelasnya.

Adapun hadiah tersebut berupa uang pembinaan.

Beberapa tim yang sudah mengumpulkan poin dari seri-seri sebelumnya berpeluang memperebutkan hadiah juara tersebut.

Untuk yang penasaran situasi di hari pertama ronde final IDW 2022 bisa lihat di bawah ini.

Penulis : Albi Arangga
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular