Lebih Parah Dari Marc Marquez, Fabio Quartararo Putuskan MotoGP 2023 Balik Ke Settingan Yamaha M1 Lama

Joni Lono Mulia - Selasa, 16 Mei 2023 | 23:30 WIB
MotoGP
Marc Marquez (kiri) comeback di MotoGP Prancis 2023 langsung pamer performa motor Honda RC213V punya potensi, sebaliknya Fabio Quartararo (kanan) frustrasi upgrade perangkat baru tak menunjukkan hasil signifikan malah balik ke settingan Yamaha M1 2021

MOTOR Plus-online.com - Kontras apa yang dialami pembalap Monster Energy Yamaha MotoGP Fabio Quartararo di MotoGP musim ini dengan Marc Marquez.

Pembalap Repsol Honda Team Marc Marquez terpaksa absen dari MotoGP Argentina, Amerika dan Spanyol gara-gara operasi ibu jari kanannya.

Marc Marquez kembali di MotoGP Prancis 2023 di sirkuit Le Mans langsung jajal terobosan baru di Honda pabrikan di motor MotoGP Honda RC213V.

Meski Marc Marquez harus jumpalitan dengan motor Honda RC213V pakai sasis baru buatana Kalex Engineering asal Jerman.

Marc Marquez tampil memukau di Sprint dan Race MotoGP Prancis 2023.

Meskipun di race Minggu MotoGP Prancis 2023 gagal menyelesaikan balapan di sisa 1,5 lap karena mengalami crash di tikungan 7.

Marc Marquez dengan tegas mending berakhir crash dapat memberikan perlawanan.

"Ketimbang motor tidak bisa diajak duel dan hanya finis 10 besar," beber Marc Marquez.

Marc Marquez merasakan ada perubahan positif dari motor MotoGP Honda RC213V setelah mengadopsi sasis anyar racikan Kalex Engineering dari Jerman.

Baca Juga: Sering Bikin Jatuh, Marc Marquez Pengin Honda Evaluasi Sasis Kalex

Penulis : Joni Lono Mulia
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular