NMAX dan PCX Kalah Keren, Motor Matic Baru Meluncur Desain Gagah Mesin Beda Tipis

Ahmad Ridho - Rabu, 21 Juni 2023 | 19:00 WIB
2banh.vn
SYM FNX 125 bikin minder Yamaha NMAX dan PCX, sayang kapasitas mesin lebih kecil.

Namun beberapa pabrikan motor non Jepang juga turut meramaikan pasar motor matic yang semakin digemari.

NMAX dan PCX langsung minder karena motor matic baru ini lebih keren secara desain.

Biar enggak penasaran motor matic baru ini adalah SYM FNX 125.

Dikutip dari 2banh.vn, motor matic baru ini dibekali fitur dan teknologi moderen dan lengkap.

Karena itu tidak heran harga motor matic bermesin 125cc ini dijual di Eropa 2.399 euro atau setara Rp 39 jutaan.

SYM FNX 125 dibekali sistem pencahayaan tajam dengan menerapkan 100% teknologi pencahayaan LED pada lampu penggerak, lampu belakang, dan lampu sein.

SYM FNX 125 memiliki fitur penampilan yang membentuk merek yaitu tata letak strip lampu pemosisian DRL yang sangat agresif.

 Sementara kunci kontak motor baru ini masih menggunakan kunci mekanis tradisional, bukan Smartkey canggih , tetapi pabrikan agak 'mengkompensasi' konsumen dengan port pengisian daya USB.

Maksimalkan kenyamanan Anda dengan dapat mengisi daya beberapa perangkat langsung di motor ini.

2banh.vn
Bagasi motor baru SYM FNX 125 cukup luas bisa muat helm half face, jaket dan barang lainnya.

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular