Hitung Biaya Listrik Vespa Elettrica Sekali Charge Dijual Rp 198 Juta

Ardhana Adwitiya - Jumat, 25 Agustus 2023 | 13:27 WIB
MOTOR Plus-online.com/Ardhana Adwitiya
Ternyata segini biaya motor listrik Vespa Elettrica, murah atau mahal?

MOTOR Plus-online.com - Yuk hitung biaya pengeluaran listrik di motor Vespa Elettrica untuk sekali charge.

Motor listrik Vespa Elettrica resmi diluncutkan PT Piaggio Indonesia (PID) pada 9 Agustus 2023.

Motor anti minum bensin ini mengambil basis Vespa Primavera.

Tentunya mesin konvensional atau internal combustion engine (ICE) hilang digantikan perangkat electric vehicle (EV) seperti dinamo, baterai dan kontroller.

Lantas berapa biaya listrik yang dibutuhkan Vespa Elettrica untuk sekali charge.

Untuk menghitungnya, brother harus lihat spesifikasi baterai yang dipakai.

Vespa Elettrica dibekali baterai lithium-ion buatan LG Chemical dengan spek 48V 28Ah.

MOTOR Plus-online.com/Ardhana Adwitiya
Vespa Elettrica menggunakan baterai lithium-ion buatan LG Chemical dengan spek 48V 28Ah

Dalam waktu 4 jam dari 0 ke 100 persen, baterai membutuhkan listrik sebesar 4,2 kWh.

Baca Juga: Aneh Motor Listrik Vespa Elettrica yang Harganya Hampir Rp 200 Juta Kayak Vespa 2-Tak, Enggak Ada Standar Samping?

Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular