MOTOR Plus-online.com - Hampir keseluruhannya hitam, modifikasi motor Harley-Davidson Dyna ini menggunakan gaya vintage jadi tambah ganteng bro.
Brother pecinta gaya vintage, pasti suka dengan modifikasi motor yang satu ini.
Enggak cuma sekedar nuansa hitam, simak modifikasi motor Harley-Davidson Dyna ini sampai selesai ya.
Adapun Harley-Davidson Dyna hasil modifikasi ini garapan PopBang Classics, modifikator asal Queensland, Australia.
Menganut konsep vintage, motor tersebut menampilkan Ironhead dengan rangka buatan tangan.
Dikutip dari pipeburn.com, pemilik motor, Rory terinsipirasi dari Rough Crafts, spesialis custom motor.
"Rory salah satu penggemar Rough Craft Dyna. Seperti yang mungkin kau sadari, ia mendapat banyak inspirasi dari bentuk dan pendiriannya. Saya tidak suka meniru sepeda motor orang lain, jadi saya mencoba menangkap gaya tersebut tetapi juga menerapkan gaya saya sendiri," ungkap Justin, perwakilan dari PopBang Classics.
Di bagian roda, sang modifikator mengaku dengan bagian poros.
Baca Juga: Modifikasi Motor Harley-Davidson Street Glide Siap Balapan, Part Kelir Emas Jadi Makin Mewah
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Galih Setiadi |
KOMENTAR