Terendus Kemana Larinya Oli Bekas yang Dikumpukan Pengepul dari Bengkel Tak Terduga Dibuat Beginian

Aong - Jumat, 1 Desember 2023 | 09:57 WIB
GridOto.com
Terendus oli bekas dibawa kemana dan dipakai untuk apa

MOTOR Plus-online.com - Pasti ada yang pernah melihat ada yang mengambil pelumas bekas dari bengkel.

Terendus kemana larinya oli bekas yang dikumpulkan pengepul dari bengkel tak terduga dibuat beginian jadi berguna.

Di jalanan atau di bengkel umum dan resmi para pengepul kerap terlihat mengumpulkan oli bekas.

Kemudian oli bekas tersebut dituang ke dalam drum besar dan diangkut menggunakan pick up.

Jadi penasaran akan dibawa atau dijual kemana oli bekas tersebut sehingga banyak dikumpukan.

Banyak yang menyangka oli bekas dikumpulkan untuk didaur ulang untuk jadi oli baru.

Bahkan tak sedikit yang mengira oli bekas tersebut akan dibuat oli palsu dan dijual lagi.

Lebih jelas dan agar tak salah sangkan, Tim GridOto.com melacak pengepulannya.

Dan salah satunya mendatangi pengepul oli bekas di daerah Daan Mogot, Jakarta Barat.

Baca Juga: Terbongkar Oli Mesin Motor Bekas Dibeli Pengepul Malah Cuan, Ternyata Untuk Ini

Penulis : Aong
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular