Terlebih dengan Desmosedici GP23 yang menjadi motor juara dunia dan Marc Marquez salah satu pembalap yang rutin podium di Losail.
Ini membuat Marc Marquez berpeluang untuk menjadi pembalap yang kompetitif untuk seri pembuka nanti.
Dari balapan pertama ini bisa diketahui seberapa berkembangnya Marc Marquez di atas Ducati.
Juga seberapa jauh perbedaan performa Desmosedici GP23 dan GP24 yang digunakan pembalap di tim Ducati Lenovo dan Prima Pramac Racing.
Penulis | : | Didit Abdillah |
Editor | : | Aong |
KOMENTAR