MOTOR Plus-online.com - Merayakan 50th Anniversary Yamaha Motor Indonesia, yuk kita absen sejarahnya.
Sejak muncul 6 Juli 1974, Yamaha punya banyak motor menarik dan disukai konsumen.
Di periode awal Yamaha jualan motor di Indonesia, mayoritas produknya pakai mesin 2-tak.
Dari Yamaha V75, V80 alias Robot, sampai RX-series, semua pakai mesin tipe dua langkah.
Karena pakai mesin 2-tak, motor Yamaha punya imej kencang dan disukai penyuka kecepatan.
Tidak heran, motor seperti Yamaha Alfa dan Force One disukai anak muda, dan laris dipakai balapan.
Imej motor 2-tak kencang itu, ternyata berimbas akan penjualan motor tipe bebek Yamaha.
Karena konsumen merasa motor mesin 2-tak, punya konsumsi bensin yang boros.
Sedangkan banyak konsumen mencari motor bebek 4-tak, yang lebih irit konsumsi BBM.
Penulis | : | Reyhan Firdaus |
Editor | : | Aong |
KOMENTAR