10 Daerah Adain Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor Agustus 2024 Bebas Denda Hingga Diskon

Ardhana Adwitiya - Minggu, 04 Agustus 2024 | 16:10
Kantor Samsat Lambaro, Kecamatan Ingin Jaya, Kabupaten Aceh Besar jadi lokasi program pemutihan pajak kendaraan bermotor di Aceh.
SerambiNews.com
Kantor Samsat Lambaro, Kecamatan Ingin Jaya, Kabupaten Aceh Besar jadi lokasi program pemutihan pajak kendaraan bermotor di Aceh.

Program tersebut dalam rangka memperingati HUT Ke-79 Kemerdekaan RI dan HUT Ke-22 Provinsi Kepri.

Keringanan yang diberikan yaitu:

- Diskon 50 persen untuk pokok tunggakan PKB

- Bebas denda PKB.

- Bebas denda SWDKLLJ, selain tahun berjalan

- Bebas BBNKB-II

Digelar selama 2 bulan, keringanan-keringanan itu berlaku hingga 5 Oktober 2024.

Baca Juga: Terbaru Pemutihan Pajak Motor Agustus 2024 Berlaku di 8 Daerah Cepat Urus ke Samsat

3. Bengkulu

Bedasarkan Keputusan Gubernur Bengkulu Nomor E290.BPKD. 2024, pemutihan pajak kendaraan di Bengkulu berlaku dari 4 Juni 2024 sampai 30 November 2024.

Editor : Ahmad Ridho

TERPOPULER